Joko • Aug 05 2024 • 148 Dilihat

Warta Pendidikan Jogja – Badan Kepegawaian Negara (BKN) menawarkan program beasiswa Pendidikan Ilmu Kepegawaian (PIK) untuk Pegawai Negeri Sipil (PNS). Pendaftaran program ini dibuka hingga 22 Oktober 2024.
Pada tahun ini, BKN bekerja sama dengan Universitas Negeri Jakarta (UNJ) untuk menyelenggarakan program beasiswa tersebut. Para penerima beasiswa akan menempuh pendidikan S1 di Program Studi Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) UNJ.
Beasiswa ini mencakup biaya kuliah, biaya pendaftaran, serta biaya tes TOEFL yang dibutuhkan untuk tugas akhir. Jika Anda tertarik, berikut adalah syarat dan cara mendaftarnya yang dikutip dari laman resmi BKN:
Segera daftarkan diri Anda dan raih kesempatan ini untuk mengembangkan karier dalam bidang kepegawaian!
Author : Subkhi Mashadi
Sumber : https://www.detik.com/edu/beasiswa/d-7469769/bkn-buka-beasiswa-pendidikan-ilmu-kepegawaian-ini-syarat-daftarnya
Sumber Img : https://pin.it/4eTuJoWMr
Jumlah pengunjung : 70 Universitas Indonesia (UI) resmi menambah deretan program unggulannya dengan ...
Jumlah pengunjung : 101 Warta Pendidikan Jogja — Program Menu Bergizi Gratis (MBG) yang digulirkan...
Jumlah pengunjung : 115 Warta Pendidikan Jogja – Mahasiswa KKN-T Universitas Alma Ata Yogyakar...
Jumlah pengunjung : 102 Warta Pendidikan Jogja – Sebagai bentuk kepedulian terhadap kesehatan ...
Jumlah pengunjung : 202 Warta Pendidikan Jogja – Universitas Alma Ata (UAA) kembali menggelar ...
Jumlah pengunjung : 219 Demonstrasi besar yang melanda sejumlah kota di Indonesia tempo lalu bukan s...

Warta pendidikan jogja - Portal berita positif yang menyajikan informasi terkini tentang fakta dunia pendidikan dan edukasi
Follow Our Twitter

No comments yet.