Joko • Oct 18 2024 • 80 Dilihat

Warta Pendidikan Jogja – Pemerintah kembali membuka pendaftaran Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) tahun 2024 dengan total formasi terbanyak 1.031.554 orang. Pendaftaran ini sudah mulai sejak 1 Oktober 2024 dan dibagi menjadi dua periode.
Menteri PANRB, Abdullah Azwar Anas, menegaskan bahwa seleksi PPPK tahun 2024 difokuskan untuk menata pegawai non-ASN di berbagai instansi pemerintah. Semua formasi PPPK akan dibuka 100% untuk pegawai non-ASN.
Jika masih bingung memilih instansi, berikut 10 instansi dengan kuota PPPK terbanyak tahun 2024:
Baca juga : Jurusan Gizi Perguruan Tinggi Swasta Terbaik di Indonesia yang Sudah Akreditasi A
Dengan formasi yang besar dan beragam, pastikan untuk segera mempersiapkan diri dan memilih instansi yang sesuai. Jangan lewatkan kesempatan ini untuk bergabung sebagai PPPK 2024!
Author : Subkhi Mashadi
Sumber : https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-7585511/10-instansi-dengan-formasi-pppk-2024-terbesar-cek-kuotanya-di-sini
Sumber Img : https://pin.it/5e9Lw9ZWW
Jumlah pengunjung : 33 Universitas Indonesia (UI) resmi menambah deretan program unggulannya dengan ...
Jumlah pengunjung : 79 Warta Pendidikan Jogja — Program Menu Bergizi Gratis (MBG) yang digulirkan ...
Jumlah pengunjung : 100 Warta Pendidikan Jogja – Mahasiswa KKN-T Universitas Alma Ata Yogyakar...
Jumlah pengunjung : 85 Warta Pendidikan Jogja – Sebagai bentuk kepedulian terhadap kesehatan m...
Jumlah pengunjung : 148 Warta Pendidikan Jogja – Universitas Alma Ata (UAA) kembali menggelar ...
Jumlah pengunjung : 207 Demonstrasi besar yang melanda sejumlah kota di Indonesia tempo lalu bukan s...

Warta pendidikan jogja - Portal berita positif yang menyajikan informasi terkini tentang fakta dunia pendidikan dan edukasi
Follow Our Twitter

No comments yet.